Sharing Knowledge, Mengapa Penting?

Sharing Knowledge, Mengapa Penting?

Pada kesempatan kali ini, redaksi ingin membagi informasi mengenai pentingnya Sharing Knowledge. Pengetahuan dimaknai sebagai elemen yang penting dalam suatu proses di organisasi. Budaya pembelajar dapat terbentuk dari sharing knowledge yang dilakukan secara rutin dan hasil sharing tersebut dimanfaatkan sebagai perbaikan berkelanjutan. Peran organisasi mendorong secara kontinyu lingkungan dan situasi dimana seorang karyawan memiliki rasa kepercayaan yang tinggi untuk berbagi pengetahuan yang dimiliki dan mindset kolaborasi.

Kira-kira apalagi ya keuntungan yang dimiliki organisasi yang menerapkan hal ini? Mari kita simak infografis berikut:

Demikian yang dapat kami sampaikan, mari bersama kita gerakan kegiatan sharing knowledge di lingkungan kita.

 

Salam PowerToProgress

Divisi Pembelajaran dan Budaya Perusahaan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *